Kontroversi, Brasil Keluarkan Protokol Baru Penggunaan Obat Klorokuin

Risna Halidi Suara.Com
Rabu, 20 Mei 2020 | 11:30 WIB
Kontroversi, Brasil Keluarkan Protokol Baru Penggunaan Obat Klorokuin
Avigan dan Klorokuin disebut efektif mengobati pasien yang terinfeksi virus corona atau Covid-19. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Di sisi lain, Presiden BrasilJair Bolsonaro langsung menolak klaim tersebut dan mengatakan “mendengar“ laporan mengenai efektifitas 100% jika dosisnya tepat.

Presiden Brasil juga langsung memerintahkan pembebasan bea impor untuk obat anti malaria itu. Ia juga telah memerintahkan laboratorium militer untuk menggenjot produksi klorokuin.

Kekinian Brasil merupakan negara dengan kasus Covid-19 terbanyak ketiga di dunia.

Baca Juga: Kota Wuhan Jadi Destinasi yang Paling Ingin Dikunjungi Wisatawan China

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI