Menurut makinde, cara itu efektif karena membantu mengatur ulang posisi leher dan melemaskan otot-otot.
"Ini adalah hal yang sangat mudah dan berguna yang bisa dilakukan di rumah untuk melepaskan ketegangan leher dan tekanan di sekitar leher," kata dia.