Hits Health: Efek Samping Vaksin Covid-19, Pemimpin Demo Kena Corona

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Selasa, 28 April 2020 | 20:45 WIB
Hits Health: Efek Samping Vaksin Covid-19, Pemimpin Demo Kena Corona
Ilustrasi Vaksin virus corona covid-19. [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Autopsi Pasien Covid-19 AS Tunjukkan Infeksi Memicu Pecahnya Katup Jantung

Ilustrasi anatomi jantung manusia (Shutterstock).
Ilustrasi anatomi jantung manusia (Shutterstock).

Autopsi pada pasien meninggal pertama di Amerika Serikat akibat Covid-19 menunjukkan adanya pecah katup jantung.

Melansir dari Live Science,perempuan berumur 57 tahun Patricia Dowd yang berasal dari San Jose, California, meninggal di rumah pada 6 Februari. Perempuan tersebut meninggal setelah mengalami gejala seperti flu, namun tidak dinyatkan positif Covid-19.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Hits: Prediksi Gelombang Kedua Virus Corona, Tata Cara Bersiwak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI