Pemerintah India Keluarkan Pedoman Suhu AC yang Baik untuk Usir Corona

Senin, 27 April 2020 | 14:16 WIB
Pemerintah India Keluarkan Pedoman Suhu AC yang Baik untuk Usir Corona
Ilustrasi tidur di ruangan ber-AC. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suhu AC untuk rumahan harus antara 24 hingga 30 derajat Celcius dan kelembapan harus di antara 40% hingga 70%.

"Resirkulasi udara dingin oleh pendingin ruangan harus disertai dengan sirkulasi udara luar melalui jendela yang sedikit terbuka dan pembuangan melalui ventilasi," kata pemerintah.

Ilustrasi lelaki tidur dengan kipas angin mengarah ke tubuhnya. (Shutterstock)
Ilustrasi lelaki tidur dengan kipas angin (Shutterstock)

Pendingin ruangan di fasilitas industri

Pemerintah setempat menganjurkan ventilasi dengan udara luar sebanyak mungkin di fasilitas produksi atau industri. Udara buangan mekanis harus terdiri dari 70% hingga 80% dari jumlah udara segar untuk mempertahankan tekanan positif yang diperlukan di ruangan.

Baca Juga: Peneliti Tunjukkan Diagram Penularan Virus Corona di Ruangan AC

Kipas Angin

Biarkan jendela terbuka sebagian saat menggunakan kipas angin listrik, kata pemerintah India. Jangan lupa untuk selalu membuka ventilasi udara.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI