Menurut Martin Rizal Soeprapto, Founder Perguruan Tai Chi Energi Alam Semesta, olahraga tradisional Cina yang identik dengan gerakan lambat, pernapasan dalam dan pikiran yang fokus sehingga bisa memberikan dampak emosi yang tenang.
Dengan gerakan olahraga tersebut, tentu puasa Anda tidak akan terganggu karena energi yang dikeluarkan tidak terlalu besar.
Tai Chi sendiri disebut bisa mengatas keluhan nyeri sendi.
4. Bersepeda
Baca Juga: Salip Glory E3, Angkot Listrik DFSK Gelora E Segera Dijual di Indonesia
Bersepeda bukan hanya olahraga fisik, namun bisa juga menjadi hiburan untuk Anda. Dengan bersepeda, Anda bisa sambil menghirup udara segar sehingga rasa capek tidak akan terasa.
Dilansir dari Boldsky, berseperda bisa meningkatkan kesehatan jantung, mengurangi stres, menurunkan berat badan, mengontrol diabetes, hingga menurunkan risiko kanker.