Sering Kencing Tengah Malam? Hati-hati, Bisa Jadi Tanda Penyakit Bahaya

Bimo Aria Fundrika Suara.Com
Rabu, 08 April 2020 | 20:05 WIB
Sering Kencing Tengah Malam? Hati-hati, Bisa Jadi Tanda Penyakit Bahaya
Ilustrasi: Sering Kencing Tengah Malam? Hati-hati, Bisa Jadi Tanda Penyakit Bahayal. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Karena sering terbangun, mereka juga menjadi sering ke kamar mandi, tapi tak selalu berarti ada masalah dengan kesehatan kandung kemih mereka. Cleveland Clinic menyebutkan bahwa umumnya dalam kasus ini, bukan masalah kencing yang membangunkan seseorang.

Jika Anda mengalaminya, segera konsultasikan ke dokter apa yang berpotensi menjadi penyebabnya. Masalah darurat seperti infeksi harus segera diobati.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI