Dari Usia hingga Genetik, Ketahui 8 Faktor Risiko Penyebab Kanker Rahim

Selasa, 24 Maret 2020 | 15:30 WIB
Dari Usia hingga Genetik, Ketahui 8 Faktor Risiko Penyebab Kanker Rahim
Purwaniatun [YouTube/Trans TV Official]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kebanyakan kasus penyakit ini ditemukan pada wanita di atas usia 40 tahun. Hanya sekitar 1% kasus kanker rahim terjadi pada wanita di bawah 40 tahun.

2. Perubahan estrogen akibat menopause

Setelah masa menopause, ovarium akan berhenti memproduksi hormon estrogen. Namun, estrogen akan tetap dihasilkan dalam jumlah sedikit oleh sel-sel jaringan lemak.

Estrogen dari jaringan lemak ini dapat memicu terjadinya mutasi sel di dalam rahim, sehingga risiko terjadinya kanker setelah menopause tinggi.

Baca Juga: Purwaniatun Meninggal karena Kanker Rahim, Ketahui Penyebabnya!

3. Obesitas

Kita tahu bahwa obesitas dapat menyebabkan berbagai penyakit, salah satunya kanker rahim. Ini disebabkan oleh jaringan lemak yang menghasilkan estrogen.

Semakin tinggi jumlah lemak di dalam tubuh, semakin besar pula jumlah estrogen yang dihasilkan oleh tubuh. Kondisi ini dapat memicu berkembangnya sel kanker di dalam organ reproduksi.

ilustrasi vagina nyeri
ilustrasi rahim (Shutterstock)

4. Keturunan keluarga

Peluang seseorang menderita kanker rahim juga bergantung pada genetik. Apabila ada anggota keluarga yang memilikinya, peluang seseorang terkena lebih besar.

Baca Juga: Tak Hanya Kanker Rahim, Purwaniatun Diduga Derita Penyakit Komplikasi

5. Belum pernah hamil dan melahirkan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI