Virus Corona Bisa Hidup di Plastik, Mungkinkah Bisa Bertahan di Pakaian?

Kamis, 19 Maret 2020 | 16:19 WIB
Virus Corona Bisa Hidup di Plastik, Mungkinkah Bisa Bertahan di Pakaian?
Ilustrasi pakaian. (Pexels/Muhammadtaha Ibrahim Ma'aji)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Jika Anda mencuci pakaian orang yang terduga virus corona Covid-19, pastikan Anda mencucinya pakai sarung tangan sekali pakai, cucilah tangan setelah mencuci pakaian dan hindari menyentuh wajah ketika mencuci pakaian," ujarnya.

CDC telah merekomendasikan mencuci pakaian pada suhu air tinggi sesuai dengan item pakaian dan deterjen normal harus cukup untuk meminalkan risiko dan memastikan pakaian sudah kering.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI