Cara Jokowi Cuci Tangan, 5 Mitos Seputar Pencegahan Corona Covid-19

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 05 Maret 2020 | 21:15 WIB
Cara Jokowi Cuci Tangan, 5 Mitos Seputar Pencegahan Corona Covid-19
Presiden Joko Widodo bersiap menyampaikan keterangan pers di beranda belakang Istana Merdeka, Jakarta, Selasa (3/3). [ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Cara Jokowi Cuci Tangan, 5 Mitos Seputar Pencegahan Corona Covid-19

Presiden Joko Widodo membagikan cara mencuci tangan yang baik dan benar untuk mencegah virus Corona Covid-19. Seperti apa?

Ada juga kumpulan mitos pencegahan virus Corona Covid-19 yang sudah terbukti tidak benar.

Semuanya terangkum dalam berita kesehatan menarik hari ini, Kamis (5/3/2020).

Baca Juga: Hindari Panic Buying, Dokter Ingatkan Pentingnya Cuci Tangan Pakai Sabun

1. Cegah Corona Covid-19, Jokowi Contohkan Cuci Tangan yang Benar, Ikuti Yuk!

Presiden Joko Widodo menyampaikan konferensi pers terkait virus corona  covid-19 di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (2/3).   [ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan]
Presiden Joko Widodo menyampaikan konferensi pers terkait virus corona covid-19 di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (2/3). [ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan]

Presiden Joko Widodo (Jokowi), muncul ke publik memberikan imbauan cara mencegah virus corona Covid-19 sembari mencontohkan gaya cuci tangan yang baik dan benar.

Lewat video berdurasi 2:01 detik yang diunggah oleh akun YouTube Sekretariat Presiden pada Kamis (5/3/2020),  Presiden Jokowi memperlihatkan bagaimana cara mencuci tangan guna terhindar dari paparan virus corona jenis terbaru tersebut.

Baca selengkapnya

2. Jangan Percaya, Ini 5 Mitos Seputar Pencegahan Virus Corona Covid-19!

Baca Juga: Cegah Virus Corona Covid-19, Kapan Waktu Cuci Tangan yang Tepat?

Virus Corona Covid-19. (Shutterstock)
Virus Corona Covid-19. (Shutterstock)

Wabah virus corona Covid-19 masih meningkat di luar China. Kondisi ini pun membuat publik khawatir dan melakukan segala macam tindakan pencegahan.

Sayangnya, situasi ini justru membuat banyak informasi terkait virus corona Covid-19 yang tidak sesuai faktanya. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) pun menyebut informasi pencegahan yang keliru sebagai infodemik.

Baca selengkapnya

3. Perusahaan Usul Ada Sertifikat Bebas Corona Covid-19, Kemenkes RI: Repot!

Sesditjen Kemenkes RI, dr. Achmad Yurianto saat teleconference dengan media di Jakarta (Suara.com/ Lilis Varwati)
Sesditjen Kemenkes RI, dr. Achmad Yurianto saat teleconference dengan media di Jakarta (Suara.com/ Lilis Varwati)

Kementerian Kesehatan RI menegaskan jika usulan perusahaan mengenai perlunya sertifikat bebas corona Covid-19 tidak tepat. Apalagi, seseorang yang dapat dinyatakan bebas corona harus berdasarkan hasil tes laboratorium.

Baca selengkapnya

4. Update Corona Covid-19: 53.668 Orang Sembuh, Korban Meninggal 3.285 Jiwa

Virus Corona Covid-19. (Shutterstock)
Virus Corona Covid-19. (Shutterstock)

Kasus infeksi virus corona Covid-19 semakin meluas penyebarannya. Dilaporkan virus ini sudah menjangkiti 84 negara termasuk negara pusat penyebarannya, China.

Laman worldometers.info mencatat secara real time pada Kamis (5/3/2020) hingga pukul 8.45 WIB, kasus infeksi di seluruh dunia mencapai angka 95.481, dengan total kematian telah menembus angka 3.285 jiwa. Kabar baiknya, untuk pasien yang sembuh mencapai 53.668 orang.

Baca selengkapnya

5. Rambut Rontok, Coba Konsumsi Makanan Ini

Ikan sarden, salah satu sumber omega 3. (Shutterstock)
Ikan sarden, salah satu sumber omega 3. (Shutterstock)

Kerontokan rambut memang hal biasa terjadi, terutama pada perempuan. Namun Anda tak perlu khawatir. Faktanya, kebanyakan orang kehilangan sekitar 50 hingga 100 helai rambut setiap hari tanpa disadari.

Rambut menjadi salah satu bagian tubuh yang mudah terlihat. Oleh kKarena itu, wajar saja kalau rambut rontok dapat mengurangi rasa percaya diri.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI