Keguguran saat Hamil 1 Bulan, Dokter Sebut Nagita Slavina Kelelahan

Sabtu, 29 Februari 2020 | 15:00 WIB
Keguguran saat Hamil 1 Bulan, Dokter Sebut Nagita Slavina Kelelahan
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina [Instagram/@raffinagita1717]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Penelitian pun menemukan hubungan antara olahraga dengan keguguran, tetapi tidak bisa membuktikan olahraga sebagai penyebabnya. Meski begitu, ibu hamil memang lebih disarankan melakukan olahraga ringan yang tidak terlalu berisiko pada kehamilan, seperti berjalan.

Karena, ibu hamil yang beraktivitas berat memiliki risiko 3,5 kali lipat lebih tinggi mengalami keguguran daripada yang beraktivitas biasa dan olahraga ringan.

Jadi, kelelahan akibat olahraga maupun aktivitas lain belum bisa dibuktikan menjadi penyebab keguguran. Kelelahan karena aktivitas berat mungkin bisa meningkatkan risikonya, tetapi bukan menjadi penyebab utama. Karena tubuh ibu hamil punya mekanisme khusus untuk melindungi janinnya.

Baca Juga: Cece Mylisa Sanny Meninggal karena Praleukimia, Waspadai Tanda-tandanya!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI