Suara.com - Harapan baru untuk mengatasi epidemi virus Corona Covid-19 semakin terang. Otoritas China menyebut sudah ada obat antiviral yang diketahui efektif melawan virus Corona Covid-19. Konon, obat yang sudah disetujui untuk beredar ini sedang dalam proses produksi masal.
Berita kematian Ashraf Sinclair juga masih menjadi trending topic. Kali ini, banyak pihak yang menduga serangan jantung yang dialaminya dipicu olahraga malam yang dilakukannya sebelum meninggal dunia. Ashraf diketahui sempat latihan crossfit di malam sebelum meninggal dunia. Benarkah olahraga malam hari memiliki risiko kesehatan?
1. Keren! Obat Antiviral Pertama untuk Corona Covid-19 Siap Beredar di China
Keren! Obat Antiviral Pertama untuk Corona Covid-19 Siap Beredar di China
Baca Juga: Cara Terbaik Mencuci Tangan untuk Mencegah Virus Corona Covid-19
Harapan baru untuk mengatasi epidemi virus Corona Covid-19 semakin terang. Otoritas China menyebut sudah ada obat antiviral yang diketahui efektif melawan virus Corona Covid-19.
2. Dilakukan Ashraf Sinclair sebelum Meninggal, Ini Risiko Crossfit Malam Hari
Ashraf Sinclair sempat olahraga malam sebelum meninggal dunia. Oka Tripambudi, pelatih gym Ashraf Sinclair pun mengatakan suami Bunga Citra Lestari itu sempat latihan crossfit di malam sebelum meninggal dunia.
Oka Tripambudi mengatakan Ashraf melakukan latihan crossfit sekitar 1 jam. Saat itu Oka juga tidak melihat tanda-tanda fisik Ashraf sedang kurang sehat.
Baca Juga: Studi Besar: Lansia dan Orang Sakit Paling Berisiko Terkena Corona Covid-19