Tips Sehat dari Dokter Pribadi Ratu Elizabeth, Update Virus Corona

Vania Rossa Suara.Com
Senin, 10 Februari 2020 | 08:30 WIB
Tips Sehat dari Dokter Pribadi Ratu Elizabeth, Update Virus Corona
Ratu Elizabeth II. (Instagram/@theroyalfamily)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Usia Ratu Elizabeth II sekarang sudah mencapai 93 tahun. Namun, ibu Pangeran Charles ini tetap aktif mengikuti rapat, mengunjungi beberapa pertemuan, dan tetap masih bisa mengurus masalah pemerintahan. Untuk menjaga kesehatannya, selama ini sang Ratu dibantu oleh tenaga profesional, salah satunya adalah Mosaraf Ali. Simak tips kesehatan dari sang dokter pribadi agar kakek nenek dan orangtua kita bisa sebugar Ratu Elizabeth, yuk!

Genap sepekan sudah Indonesia mengevakuasi warga negaranya yang terjebak di Wuhan, China, karena merebaknya virus corona atau novel coronavirus (2019-nCoV). Kini, 238 WNI tersebut masih dalam tahap observasi di Pangkalan Udara Militer Lanud Raden Sadjad Natuna, Kepulauan Riau, sejak 2 Februari 2020 lalu. Apa saja perkembangan yang terjadi selama sepekan tersebut? Simak di bawah ini!

1. Selalu Terlihat Segar, Dokter Pribadi Ratu Elizabeth II Bagikan Tips Sehat

Keluarga Kerajaan Inggris. (Shutterstock)
Keluarga Kerajaan Inggris. (Shutterstock)

Usia Ratu Elizabeth II sekarang sudah mencapai 93 tahun. Namun, ibu Pangeran Charles ini tetap aktif mengikuti rapat, mengunjungi beberapa pertemuan, dan tetap masih bisa mengurus masalah pemerintahan.

Baca Juga: Update Terkini Korban Tewas Virus Corona, Tembus 871 Orang

Untuk menjaga kesehatannya, selama ini sang Ratu dibantu oleh tenaga profesional, salah satunya adalah Mosaraf Ali. Selain dokter ia juga penulis buku kesehatan.

Baca selengkapnya

2. 5 Update Virus Corona di Indonesia Seminggu Terakhir

Ilustrasi virus Corona (coronavirus) Wuhan. (Shutterstock)
Ilustrasi virus Corona (coronavirus) Wuhan. (Shutterstock)

Genap sepekan sudah Indonesia mengevakuasi warga negaranya yang terjebak di Wuhan, China, karena merebaknya virus corona atau novel coronavirus (2019-nCoV). Kini, 238 WNI tersebut masih dalam tahap observasi di Pangkalan Udara Militer Lanud Raden Sadjad Natuna, Kepulauan Riau, sejak 2 Februari 2020 lalu.

Sepekan sudah berlalu, dan selama itu pula informasi seputar virus corona terus berkembang, baik di dalam dan di luar negeri. Nah, sebagai kilas balik, ini dia update virus corona di Indonesia selama sepekan yang berhasil dihimpun Suara.com, Minggu (9/2/2020).

Baca Juga: Update Virus Corona 10 Februari, WNI di Singapura Harus Makin Waspada

Baca selengkapnya

3. Satu Anak Kim Kardashian Lakukan Diet Pescatarian, Apakah Ada Manfaatnya?

Kim Kardashian. (Instagram/@kimkardashian)
Kim Kardashian. (Instagram/@kimkardashian)

Pada Selasa (4/2/2020) kemarin, Kim Kardashian membuka sesi tanya jawab dengan penggemarnya melalui Twitter. Dari semua pertanyaan, Kim sempat menjawab salah satu pertanyaan tentang pola makan anak-anaknya.

Kim mengatakan semua anaknya juga menjalani pola makan vegan, tetapi ada satu anaknya, North, yang merupakan seorang pescatarian.

Baca selengkapnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI