Johny Indo Pernah Alami Hernia sebelum Meninggal, Ketahui Penyebabnya!

Minggu, 26 Januari 2020 | 14:38 WIB
Johny Indo Pernah Alami Hernia sebelum Meninggal, Ketahui Penyebabnya!
Johny Indo [YouTube/Trans7 Official]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sedangkan, hernia umbilikalis berhubungan dengan pusar dan lebih sering ditemukan pada bayi. Pada hernia hiatal, bagian perut bagian atas datang melalui lubang di diafragma atau dinding dada.

Hernia bisa menyebabkan asam bocor dari perut ke kerongkongan. Efek hernia hiatal termasuk mulas, gangguan pencernaan dan asam lambung.

Berbagai jenis hernia dapat memiliki penyebab berbeda. Secara umum, hernia dimulai dengan tekanan pada organ atau usus. Hernia terbentuk ketika tekanan ini terjadi di area yang sama dengan otot atau jaringan yang melemah.

Beberapa kegiatan juga bisa memperburuk atau menyebabkan hernia, antara lain:

Baca Juga: Inilah 5 Makanan Penyebab Penyumbatan Usus Besar, Batasi Mulai Sekarang!

  • Mengangkat benda berat
  • Terlalu sering menggunakan otot yang sama
  • Gerakan tegang, seperti batuk, bersin, diare atau sembelit
  • Kelebihan berat badan atau kurang gizi
  • Menghirup atau menggunakan tembakau

Namun, kebanyakan orang terkena hernia seiring bertambahnya usia, ototnya akan melemah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI