Jangan Minum Elektrolit Sembarangan, Begini Cara Buat Sendiri di Rumah!

Minggu, 19 Januari 2020 | 20:30 WIB
Jangan Minum Elektrolit Sembarangan, Begini Cara Buat Sendiri di Rumah!
Ilustrasi minuman elektrolit (Pixabay/PhotoMIX-Company)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya dengan 4 langkah sederhana, siapa pun dapat membuat minuman yang menghidrasi ini dengan bahan-bahan yang sering ditemukan di dapur semua orang!

Caranya, peras jeruk nipis dan lemon. Lalu, isi gelas dengan 1 ½ gelas air. Tambahkan perasan jeruk nipis, lemon, garam dan madu. Setelah semuanya dicampurkan, aduk rata dan pastikan garamnya larut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI