Suara.com - 5 Berita Kesehatan: Obat GHB Reynhard Sinaga, Dampak Kejiwaan Korban
Reynhard Sinaga menggunakan obat GHB untuk membius korban sebelum melakukan aksi bejatnya. Ada pula pembahasan seputar dampak perkosaan pada kejiwaan korban dan cara mengantisipasi obat bius pada minuman.
Semuanya terangkum lengkap dalam 5 berita kesehatan menarik hari ini, Selasa (7/1/2020).
1. Tentang GHB, Obat Bius Andalan Reynhard Sinaga untuk Menjerat Korban
Baca Juga: Dipakai Reynhard Sinaga, Campuran GHB dan Alkohol Ternyata Mematikan
Tentang GHB, Obat Bius Andalan Reynhard Sinaga untuk Menjerat Korban
Reynhard Sinaga (36 tahun), mahasiswa S3 asal Indonesia diancam hukuman penjara minimal 30 tahun atas ratusan pemerkosaan terhadap puluhan pria di Manchester, Inggris. Pengadilan memutuskan hukuman ini pada Senin (6/1/2020), setelah melakukan 4 kali persidangan.
2. Korban Reynhard Sinaga Rentan Alami Gangguan Jiwa, Ini Penjelasan Psikiater
Korban Reynhard Sinaga Rentan Alami Gangguan Jiwa, Ini Penjelasan Psikiater
Baca Juga: Terpopuler Kesehatan: Iuran BPJS Kesehatan Naik, Virus Flu Tipe A
Reynhard Sinaga menjadi pemberitaan dunia setelah divonis bersalah atas kasus pemerkosaan dan penyerangan seksual kepada 48 lelaki di Manchester, Inggris.