Reino Barack Baru Pertama Kali Makan Jengkol, Ini Lho 5 Manfaatnya!

Rabu, 18 Desember 2019 | 13:39 WIB
Reino Barack Baru Pertama Kali Makan Jengkol, Ini Lho 5 Manfaatnya!
Jengkol.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Mencegah anemia

Jengkol juga kaya zat besi yang sangat berperan untuk mencegah dan mengatasi kurangnya produksi sel darah merah dalam tubuh.

Ketika tubuh kekurangan zat besi, produksi sel darah merah akan berkurang. Akibatnya pasokan oksigen dan nutrisi yang dibutuhkan oleh semua sel dalam tubuh tubuh juga berkurang.

Efek dari kekurangan suplai oksigen dan nutrisi dalam sel akan menurunkan fungsi atau kinerja sel. Karena itu, orang yang kekurangan zat besi akan terlihat lemah dan lelah.

Baca Juga: Rayi RAN Syok Vidi Aladiano Sakit Kanker Ginjal

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI