Suara.com - Bagi kebanyakan orang makanan asin memang jadi godaan tersendiri.
Banyak yang tidak bisa menolak jenis makanan asin, lantaran rasanya yang enak dan bikin ketagihan.
Padahal jika berdasarkan anjuran dokter, asupan garam haruslah dibatasi.
Sayangnya, kita tidak tahu kapan dan kondisi yang seperti apa saat kita sudah kelebihan asupan garam.
Baca Juga: Tidak Baik untuk Tubuh, Ini 5 Tanda Kebanyakan Mengonsumsi Garam
Nah, mengutip Times of India, Selasa (10/12/2019) setidaknya ada 5 tanda tubuh bahwa kita kelebihan asupan garam.
Ingin tahu apa saja tandanya? Simak di halaman berikutnya. Klik ya.