Namun, cara ini justru menyebabkan ketegangan, kegelisahan, sulit tidur dan kelelahan. Selain itu, wanita yang minum kopi berkafein cenderung mengalami menstruasi yang lebih pendek.
Menurut American Journal of Epidemiology menjelaskan bahwa kafein bisa membatasi pembuluh darah, mengurangi aliran darah uterus. Akibatnya, hal ini menyebabkan penurunan perdarahan menstruasi dan siklus pendek lalu berdampak pada variabilitas dan ketidakteraturan periode wanita.
Karena wanita lebih sensitif terhadap kafein sehingga butuh detoksifikasi tubuh lebih lama daripada pria. Lebih baik Anda mengganti kopi dengan minum teh hijau yang dipercaya bisa meringankan sakit perut selama menstruasi.
Baca Juga: Shawn Mendes Infeksi Sinus, Ketahui Penyebab Penyakit Ini