3. Pasangan Mengorok saat Tidur Bisa Pengaruhi Kesehatan, Ini Sebabnya
Hidup bersama pasangan yang mendengkur atau mengorok saat tidur memang menjadi ujian besar kesabaran. Tapi tak hanya menjadi uji kesabaran, ternyata hal tersebut juga bisa merusak kesehatan Anda.
Sebab, pasangan yang mendengkur bisa menggangu Anda untuk mendapatkan cukup tidur. Sebagai akibatnya, pola tidur yang retak meningkatkan risiko kecemasan dan depresi, serta peluang untuk mengalami obesitas atau menderita stroke.
Baca Juga: Pastikan BPJS Kesehatan Berjalan dengan Baik, Jokowi Sidak ke RSUD Subang