Suara.com - Sebuah studi baru telah menemukan bahwa kanker dubur sedang meningkat di Amerika Serikat. Journal of National Cancer Institute menerbitkan penelitian yang mengindikasikan peningkatan dramatis dalam kasus kanker dubur dan mortalitas di seluruh Amerika Serikat, khususnya di kalangan pria kulit hitam muda dan orangtua.
Dan buat kamu yang suka terserang sakit kepala sebelah alias migrain, cobalah untuk tidak ketergantungan mengonsumsi obat sakit kepala. Ada beberapa jenis olahraga yang ampuh redakan migrain. Apa saja? Simak di berita-berita kesehatan teratas sepanjang Senin (25/11/2019).
1. Mengkhawatirkan, Kasus Kanker Dubur Meningkat di Amerika Serikat
Sebuah studi baru telah menemukan bahwa kanker dubur sedang meningkat di Amerika Serikat.
Baca Juga: Punya Indera Penciuman Tajam, Wanita Ini Bisa Prediksi Kapan Derita Migrain
Pada hari Selasa, Journal of National Cancer Institute menerbitkan penelitian yang mengindikasikan peningkatan dramatis dalam tingkat kanker dubur dan mortalitas di seluruh Amerika Serikat, khususnya di kalangan pria kulit hitam muda dan orang tua.
2. Sakit Kepala Selalu Mendera, Ini 4 Jenis Olahraga Bisa Redakan Migrain
Sakit Kepala Selalu Mendera, Ini 4 Jenis Olahraga Bisa Redakan Migrain
Banyak hal penyebab sakit kepala, dan tidak sedikit pula orang yang sering mengalami sakit kepala sebelah alias migrain ketergantungan mengonsumsi obat sakit kepala.
Baca Juga: Jangan Diabaikan, Ternyata Ini Penyebab Migrain pada Anak-anak Usia Dini