Faktanya hanya 7 dari 10 perempuan Indonesia telah menyadari pentingnya menjaga kebersihan wajah dan sudah mengetahui manfaat metode double cleansing, namun masih banyak yang belum mengimplementasikannya.
Perawatan kulit wajah secara menyeluruh dengan membersihkannya dengan metode double cleansing cukup baik untuk kulit wajah. Pembersih wajah menjadi tahapan penting untuk menjadi dasar rutinitas skin care sehari-hari.” Ungkap Vinna.
3. Kurangi pemakaian foundation
Perempuan aktif biasanya ingin menutup semua masalah di wajah seperti jerawat, bekat jerawat, komedo, serta pori-pori di wajah dengan menggunakan foundation yang tebal. Namun alangkah baiknya, kulit wajah diberi perawatan agar sehat sehingga tidak perlu didempul dengan makeup berat seperti banyak menggunakan foundation.
Baca Juga: Di Balik Makeup Sempurna, 7 Seleb Ini Ternyata Punya Masalah Jerawat
4. Perawatan kulit wajah
Mendapatkan kulit wajah sehat juga bisa didapat dengan melakukan perawatan skincare, pakai secara rutin setelah membersihkan wajah saat di malam hari setelah makeup bersih dari wajah setelah melakukan metode double cleansing. Atau lakukan facial filling sesekali di salon, ini juga step untuk mendapatkan kulit wajah sehat.
5. Sentuhan makeup natural
Setelah mendapatkan wajah glowing dan sehat, kamu sudah bisa mulai membiasakan kulit wajah dengan makeup natural alias tipis. Tonjolkan kulit wajah sehat Anda akan terpancar saat menggunakan makeup natural glowing.
Baca Juga: Gadis Ini Tidak Hapus Makeup Selama 2 Tahun, Begini Kondisi Kulitnya