Bantu Tidur Nyenyak, Ini 4 Pilihan Teh Terbaik yang Bisa Anda Nikmati

Rabu, 13 November 2019 | 16:29 WIB
Bantu Tidur Nyenyak, Ini 4 Pilihan Teh Terbaik yang Bisa Anda Nikmati
Ilustrasi teh hijau. (Sumber: Shuttertsock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

4. Lavender

Lavender. (Shutterstock)
Lavender. (Shutterstock)

Sama seperti chamomile, lavender juga dikenal sebagai aromaterapi. Di zaman kuno, orang bangsa Yunani dan Romawi sering menambahkan lavender ke dalam bak mandi agar untuk mendapatkan ketenangan dari aromanya.

Nyatanya, tanaman ini juga bisa dibuat menjadi teh. Tujuannya sama, untuk menenangkan otot, saraf, dan pikiran.

Studi pada Evidence-Based Complementary and Alternative Medicine melaporkan bahwa 80 perempuan di Taiwan merasakan bahwa lelahnya berkurang setelah minum teh lavender setiap hari selama 2 minggu. Ini menunjukkan bahwa minum teh lavender sebelum tidur membuat tidur jadi lebih baik.

Baca Juga: Seru, Ini 4 Aktivitas Liburan yang Bisa Dilakukan di Kebun Teh Wonosari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI