Bahkan, studi lain menemukan, mengurangi presentase buang air besar sembarangan lebih efektif dalam mengurangi stunting daripada meningkatkan kepemilikan toilet secara individu.
Ditemukan juga peningkatan 10% buang air besar sembarangan menyebabkan peningkatan 0,7% dalam prevalensi stunting.
Praktik kebersihan juga diketahui penting untuk mendukung kesehatan anak.
Ada dua penelitian menemukan praktik kebersihan yang ditingkatkan, seperti mencuci tangan secara tepat berkaitan dengan penurunan tingkat stunting.
Baca Juga: Pemerintah Beberkan Tantangan Utama Pengentasan Stunting, Apa Saja?