5 Berita Kesehatan Hits: BPOM Tarik Ranitidin, Irish Bella Alami Stillbirth

BPOM menarik peredaran obat lambung ranitidin dari peredaran, serta faktor-faktor yang memengaruhi stillbirth seperti dialami Irish Bella.
Suara.com - Obat lambung ranitidin ditarik dari peredaran oleh BPOM RI. Diduga, ranitidin tercemar zat karsinogenik, alias meningkatkan risiko kanker. Obat apa saja yang ditarik?
Aktris Irish Bella mengalami stillbirth, alias kematian janin di dalam kandungan. Apa saja faktor penyebabnya?
Berita kesehatan menarik hari ini, Senin (7/10/2019), kembali tersaji khusus untuk Anda.
1. 6 Penyebab Bayi Lahir Mati atau Stillbirth Seperti yang Dialami Irish Bella
Baca Juga: Irish Bella Liburan Bareng Anak Sambung ke Thailand, Malah Dikritik Gegara Minuman
![Ammar Zoni dan Irish Bella [Suara.com/Yuliani]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2019/08/26/48830-ammar-zoni-dan-irish-bella-suaracomyuliani.jpg)
Irish Bella dan Ammar Zoni tengah berduka karena harus kehilangan bayi kembar mereka yang masih berada dalam kandungan. Calon buah hati mereka dikabarkan meninggal dalam usia kandungan 26 minggu pada Minggu (6/10/2019).
2. BPOM Tarik Obat Lambung Ranitidin dari Peredaran, Ini Daftar Lengkapnya

Obat lambung ranitidin ditarik dari peredaran oleh Badan Pengawasa Obat dan Makanan (BPOM) RI, karena mengandung cemaran yang disebut bisa memicu kanker.
Baca Juga: 9 Potret Rumah Mewah Irish Bella dan Haldy Sabri, Garasi Luas Muat Banyak Mobil
3. Tes Kesehatan Mental Bikin Awam Lakukan 'Self Diagnose'? Ini Kata Pakar