Hari Vegetarian Sedunia, Ketahui Manfaat Sehat Diet Vegetarian!

Selasa, 01 Oktober 2019 | 16:35 WIB
Hari Vegetarian Sedunia, Ketahui Manfaat Sehat Diet Vegetarian!
Ilustrasi diet vegetarian. (Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun makanan vegetarian yang disebut bisa menurunkan kolesterol, seperti almond, protein kedelai, makanan berserat tinggi, sayuran hijau hingga minyak sayur.

3. Risiko kanker lebih rendah

Penelitian menunjukkan bahwa secara keseluruhan diet vegetarian memiliki risiko lebih rendah terkena kanker dibandingan orang yang mengonsumsi daging.

Namun, penelitian lainnya juga menemukan kanker usus jauh lebih berisiko pada orang vegetarian. Makanan vegetarian cenderung lebih rendah lemak, terutama lemak jenuh, dan lebih tinggi serat, daripada makanan hewani.

Baca Juga: Ria Irawan Masih Merokok, Apa Efeknya pada Kanker Kelenjar Getah Bening?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI