Suara.com - Ada banyak penyebab mengapa Anda merasakan sakit setelah berhubungan seks. Dan apapun penyebabnya, hal ini tentu saja harus diatasi hingga tuntas, agar tak mengganggu kehidupan seksual Anda.
Selain soal sakit usai berhubungan seks, ada pula berita mengenai tata cara yang benar untuk membuang obat yang sisa. Jangan salah, ya. Dan, inilah berita populer kesehatan lainnya yang perlu Anda baca.
1. Alami Rasa Sakit Setelah Berhubungan Seks? 3 Hal Ini Mungkin Penyebabnya
Apakah Anda merasa tidak nyaman dan pusing setelah hubungan seksual? Bahkan semua euforia setelah berhubungan seksual berakhir dan berganti dengan gangguan pada perut.
Baca Juga: 5 Berita Populer Kesehatan : Mengamati Bentuk Jari Kaki Hingga Leher Kaku
Hal ini sebaiknya tidak diabaikan begitu saja. Apalagi jika Anda merasa sakit setelah berhubungan seks. Hal tersebut bisa jadi tanda kondisi medis tertentu.
2. Tak Boleh Sembarangan, Apoteker Bagikan Tips Buang Obat yang Benar
Tak Boleh Sembarangan, Apoteker Bagikan Tips Buang Obat yang Benar
Membuang obat tidak boleh dilakukan sembarangan. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan saat membuang obat, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diiinginkan.
Baca Juga: Marshanda Bertengkar, Ayu Dewi Khawatir dan 2 Berita Populer Lainnya