Ibu Selalu Biarkan Bayi Pakai Empeng, Seperti Ini Kerugiannya!

Minggu, 22 September 2019 | 16:03 WIB
Ibu Selalu Biarkan Bayi Pakai Empeng, Seperti Ini Kerugiannya!
Ilustrasi bayi mengisap empeng (Pixabay/Ben_Kerckx)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahkan. Anda juga disarankan memperhatikan waktu penggunaan empeng. Lebih baik bayi Anda memegang empeng di kala kondisinya tidak terlalu lapar. Hal itu karena empeng membantu mereka mengalihkan perhatian agar tidak rewel dan tidak cepat lapar.

Anda juga bisa memberinya empeng di malam atau siang hari ketika tidur. Namun, Anda juga tidak boleh mengambilnya dan memberikannya lagi kepada si Kecil.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI