ISPA dapat terjadi ketika kemampuan paru-paru serta saluran pernapasan dalam mengatasi infeksi berkurang. Sehingga secara tidak langsung dapat menyebabkan infeksi.
Sedangkan gejala kurang umum, seperti:
- Bau mulut
- Pegal-pegal
- Sakit kepala
- Hyposmia atau hilangnya kemampuan indera penciuman
- Mata gatal