Jajang C Noer Rutin Minum Air Madu di Usia 67 Tahun, Apa Manfaatnya?

Sabtu, 24 Agustus 2019 | 14:59 WIB
Jajang C Noer Rutin Minum Air Madu di Usia 67 Tahun, Apa Manfaatnya?
Jajang C. Noer rutin minum air madu. (Ismail/Suara.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
(Shutterstock)
(Shutterstock)

4. Mengatasi sakit tenggorokan dan batuk

Campuran air hangat dan madu dapat mengurangi rasa sakit dan iritasi pada tenggorokan. Madu membantu melapisi tenggorokan dan air menghangatkannya. Bahkan air madu hangat ini juga bisa meredakan batuk Anda.

5. Menjaga pencernaan

Minum segelas air hangat dengan campuran madu membantu meningkatkan sistem pencernaan. Minuman ini memiliki manfaat antiseptik yang meringankan keasaman di perut dan meningkatkan produksi lendir usus.

Baca Juga: Taruh Madu dan Garam di Bawah Lidah Semalam, Ini yang Terjadi di Pagi Hari!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI