Anak Sulung Dian Sastro Autis, 5 Mainan Ini Tokcer untuk Terapinya

Sabtu, 24 Agustus 2019 | 12:01 WIB
Anak Sulung Dian Sastro Autis, 5 Mainan Ini Tokcer untuk Terapinya
Momen Dian Sastro liburan ke New York. (Instagram/@therealdiansastr)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Teka-teki

Permainan ini membantu anak autis mengasah kemampuannya dalam memecahkan masalah melalui teka-teki. Anda bisa menggunakan teka-teki suara, teka-teki sensorik dan jenis lainnya.

Ilustrasi puzzle hewan bersuara untuk anak autisme (Pixabay/skitterphoto)
Ilustrasi puzzle hewan bersuara untuk anak autisme (Pixabay/skitterphoto)

3. Puzzle hewan bersuara

Mainan dengan suara hewan ini akan membantu mengembangkan indera pendengaran anak autis sekaligus kemampuan memecahkan teka-teki. Jadi, ketika anak meletakkan potongan puzzle dengan tepat maka mereka akan mendengarkan suara hewan tersebut.

Baca Juga: Dian Sastro Akui Putranya Autisme, Yuk Kenali 7 Ciri Melihat Anak Autis

4. Puzzle huruf

Permainan menggunakan puzzle huruf lalu meminta anak autis menebak gambar atau kata yang terbentuk membantu keterampilan bahasanya. Selain itu, puzzle mengeja tulisan atau gambar ini juga meningkatkan kemampuan penglihatan dan motorik halus.

5. Puzzle busa lembut

Puzzle busa lembut ini akan melibatkan indera peraba anak autis. Mainan ini akan mengajarkan mereka tentang bentuk, warna dan tekstur suatu benda. Sehingga mainan ini bis amembantu meningkatkan keterampilan spasial, logis dan penalaran anak.

Baca Juga: Cerita Pengalaman Dian Sastro saat Tahu Putra Pertamanya Terkena Autis

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI