Beban kerja yang berlebih, seperti wanita masih bertanggung jawab menghidupi keluarga dan mengasuh anak-anaknya juga bisa meningkatkan risiko depresi.
Karena, wanita yang dilecehkan secara emosional, fisik atau seksual baik anak-anak maupun dewasa lebih mungkin mengalami depresi di beberapa titik kehidupannya.