Viral ART Cekoki Bayi Obat Citirizine Agar Tertidur, Apa Fungsi Sebenarnya?

Kamis, 15 Agustus 2019 | 19:50 WIB
Viral ART Cekoki Bayi Obat Citirizine Agar Tertidur, Apa Fungsi Sebenarnya?
Pembantu cekoki obat tidur ke bayi. (Instagram/@febevierza913)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melansir Drugs.com, cetirizine ini dapat menyebabkan efek samping yang dapat menganggu pemikiran atau reaksi.

Selain efek tersebut, berikut beberapa efek samping lainnya yang dapat terjadi pada orang yang diperbolehkan mengonsumsinya:

- detak jantung yang cepat, berdebar, atau tidak rata.
- kelemahan, tremor (gemetar tak terkendali), atau masalah tidur (insomnia)
- perasaan gelisah yang parah, hiperaktif
- kebingungan
- masalah dengan visi
- buang air kecil kurang dari biasanya atau tidak sama sekali.

Baca Juga: Viral Pembantu Cekoki Bayi Cetirizine, Ini Efeknya Jika Diminum Tiap Hari!

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI