Ini Alasan Mengapa Vaksin Influenza Penting bagi Lansia

Sabtu, 06 Juli 2019 | 07:00 WIB
Ini Alasan Mengapa Vaksin Influenza Penting bagi Lansia
Ilustrasi vaksin flu. (Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ketua Indonesia Influenza Foundation (IIF),Prof. dr. Cissy B Kartasasmita, SpA(K), PhD menjelaskan bahwa vaksinasi influenza merupakan cara pencegahan yang terbukti efektif dari segi biaya (cost-effective). 

Seminar kesehatan soal vaksinasi influenza [Suara.com/Vessy]
Seminar kesehatan soal vaksinasi influenza [Suara.com/Vessy]

"Vaksinasi influenza efektif memberikan perlindungan hingga 90% bagi seseorang yang menerima vaksin dalam kondisi sehat, berusia kurang dari 65 tahun, dan menerima vaksin dengan galur (strain) yang sama dengan galur virus influenza yang beredar. Vaksin influenza membutuhkanwaktu kurang lebih dua minggu dalam proses membentuk antibodi setelah vaksinasi dilakukan," tukasnya.

Perlu diketahui bahwa influenza merupakan penyakit saluran napas akut yang mudah menular dan virusnya telah menyebar hingga ke seluruh penjuru dunia. 

Mudahnya penularan virus influenza dapat terjadi melalui udara dan percikan ludah akibat kontak langsung dari seseorang yang sudah lebih dulu terinfeksi membuat penyebaran virus ini menjadi tidak terbendung.

Baca Juga: Ryeowook dari Super Junior Terserang Influenza A, Apa Itu?

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI