Masih Heboh tentang 'Ikan Asin', Pahami Dulu Segala Hal soal Bau Miss V!

Sabtu, 06 Juli 2019 | 06:20 WIB
Masih Heboh tentang 'Ikan Asin', Pahami Dulu Segala Hal soal Bau Miss V!
Ilustrasi kesehatan reproduksi perempuan, vagina.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kondisi ini tidak termasuk dalam Infeksi Menular Seksual (IMS), tetapi meningkatkan kemunginan risikonya.

Vaginosis tidak bisa menular melalui toilet umum, tidur bersama orang lain atau di kolam renang. Untungnya vaginosis akan sembuh dalam beberapa hari tanpa perawatan apa pun.

Tetapi jika gejalanya tidak hilang, lebih baik berkonsultasi dengan dokter Anda dan menjalani perawatan medis.

Baca Juga: Lagu Baru Suarakan Pesan Feminis, Miley Cyrus Pakai Lateks Vagina Berduri

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI