Ustaz Arifin Ilham Meninggal, Ini Ciri Orang Rentan Kanker Nasofaring

Kamis, 23 Mei 2019 | 08:45 WIB
Ustaz Arifin Ilham Meninggal, Ini Ciri Orang Rentan Kanker Nasofaring
Ustaz Arifin Ilham meninggal dunia. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Seseorang bisa lebih tinggi menderita kanker nasofaring jika memiliki riwayat keluarga yang menderita penyakit ini atau jenis kanker lain.

Selain itu, mereka yang sudah berisiko dan senang mengonsumsi ikan, terlebih ikan asin, justru lebih meningkatkan faktor risikonya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI