Manfaat lain yang Diana maksud adalah kabar bahwa ada kandungan air tertentu yang diklaim mampu menangani masalah tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi dan mencegah penyakit kanker.
"Hingga saat ini klaim tersebut masih perlu dibuktikan secara ilmiah," lanjutnya.
Untuk itu, air mineral biasa dianggap cukup untuk memenuhi kebutuhan tubuh karena sudah mengandung mineral seperti kalsium, zinc, florida, magnesium, kalium, silica, natrium dan juga paling mudag ditemukan di pasaran.
Baca Juga: BPOM Nyatakan Air Minum Kemasan di Indonesia Masih Aman