Meski Banyak Manfaatnya, Kunyit Harus Dihindari Orang dengan 4 Kondisi Ini

Jum'at, 10 Mei 2019 | 20:18 WIB
Meski Banyak Manfaatnya, Kunyit Harus Dihindari Orang dengan 4 Kondisi Ini
Kunyit dalam bentuk utuh dan bubuk. [shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kunyit memiliki kandungan tinggi senyawa oksalat yang mengikat kalsium dalam tubuh dan menimbulkan batu ginjal. Seseorang yang berisiko tinggi mengalami atau sedang menderita batu ginjal harus membatasi konsumsi oksalat ini sekitar 40-50 miligram per hari.

Seseorang yang memiliki risiko menderita batu ginjal harus mengurangi konsumsi kunyit. Karena, kandungan oksalat dalam kunyit dalam meningkatkan risiko pengembangan batu ginjal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI