Doyan Ngemil Tidak Sehat, Hati-Hati Kena Sindrom Metabolik

Minggu, 24 Maret 2019 | 19:49 WIB
Doyan Ngemil Tidak Sehat, Hati-Hati Kena Sindrom Metabolik
Doyan ngemil tidak sehat, waspada sindrom metabolik. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Masyarakat Indonesia juga malas bergerak. Nomor satu paling malas jalan kaki di seluruh dunia. Rata-rata langkah orang Indonesia perhari hanya 3.513 semetara yg disarankan adalah 10 ribu langkah," tambahnya lagi.

Lalu, bagaimana cara mengatasinya? Menurut dr. Sandi, hal paling mudah untuk mencegah sindrom metabolik adalah dengan mengubal gaya hidup ke arah yang lebih sehat dan rajin beraktivitas fisik 30 menit dalam sehari.

"Dengan menginvestasikan waktu 30 latihan fisik, dapat mengurangi 17 persen risiko masalah sindrom metabolik," tutupnya.

Baca Juga: Mau Anti Gendut Karena Camilan? Ini 5 Cara Redakan Nafsu Ngemil

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI