Ini Gejala yang Sering Dikeluhkan Pasien Kanker Darah

Rabu, 13 Februari 2019 | 16:45 WIB
Ini Gejala yang Sering Dikeluhkan Pasien Kanker Darah
Ani Yudhoyono sakit kanker darah, kenali gejalanya. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ani Yudhoyono sakit. (@aniyudhoyono)
Ani Yudhoyono sakit kanker darah. (@aniyudhoyono)

Penyakit ini, lanjut dia memang belum diketahui pasti apa penyebabnya. Penelitian menunjukkan bahwa adanya gen BCR-ABL dalam tubuh yang bertanggung jawab memicu produksi sel darah putih menjadi lebih banyak.

"Kalau kita berpegang pada sejarah, pada saat perang dunia kedua, pasien CML di Jepang diteliti dari mana asal gen tersebut dalam tubuh mereka. Ternyata, mereka sama-sama berasal dari lingkungan yang tak jauh dari lokasi jatuhnya bom atom," lanjut dia.

Namun saat ini, meski tak menjadi penyebab pasti, Hilman menjelaskan bahwa paparan polusi, rokok dan bahan-bahan kimi bisa meningkatkan risiko adanya gen BCR-ABL ini.

Baca Juga: Modus Bantu Urus KIS, Kades Cabuli Siswi SMP Berkali-kali

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI