Lelaki Wajib Tahu, 4 Penyebab Air Mani Terasa Encer

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 07 Februari 2019 | 21:10 WIB
Lelaki Wajib Tahu, 4 Penyebab Air Mani Terasa Encer
Air mani terasa encer, apa penyebabnya? [Shutterstock]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Jumlah sel sperma

Jumlah sel sperma yang normal sekitar 15 juta setiap militer air mani. Kalau jumlah sperma yang dimiliki berada di bawah jumlah normal, kemungkinan terjadi sperma encer akan besar. Kalau Anda sering mengeluarkan sperma encer ada baiknya untuk segera memeriksakan diri.

4. Ejakulasi terbalik

Ejakulasi terbalik atau ejakulasi retrograde bisa terjadi pada yang mengalami gangguan di prostat atau kandung kemih. Sperma yang harusnya keluar di luar, justru masuk dan bercampur dengan urine.

Baca Juga: Ingin Rasakan Sensasi Threesome, Rahmat dan Mirra Paksa Putrinya Bersetubuh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI