Makan Spageti Basi, Orangtua Dapati Anaknya Tak Bernyawa

Selasa, 29 Januari 2019 | 11:30 WIB
Makan Spageti Basi, Orangtua Dapati Anaknya Tak Bernyawa
Ilustrasi makan spageti basi yang dipanasi menyebabkan seraong siswa tewas. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Meskipun kami tidak dapat menyimpulkan bahwa bakteri B cereus sebagai penyebab langsung dari kematian AJ, kasus ini menggambarkan tingkat keparahan dari sindrom emetik dan diare dan pentingnya penyimpanan yang memadai untuk makanan. Pasalnya racun sudah terbentuk sebelumnya dalam makanan karena penyimpanan yang buruk," bunyi laporan tersebut.

Jadi memastikan kualitas makanan masih segar atau sudah basi cukup penting sebelum mengosumsi makanan agar tidak mengambil risiko yang didapat siswa ini usai makan spageti basi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI