Kentut Berlebihan Jadi Penyebab Masalah Kesehatan?

Senin, 22 Oktober 2018 | 15:54 WIB
Kentut Berlebihan Jadi Penyebab Masalah Kesehatan?
Ilustrasi kentut sebabkan masalah kesehatan tertentu. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setiap penyebab kentut berlebihan tentu ada penanganannya masing-masing. Jika kentut berlebihan disebabkan oleh makanan yang mengandung gas, maka sebaiknya hindari dulu makanan tersebut untuk sementara waktu.

Sementara bila sembelit yang menjadi penyebabnya, segera atasi dengan memperbanyak minum air putih dan konsumsi makanan berserat.

Jadi yang terpenting, jaga pola makan Anda sebaik mungkin agar tidak ada masalah kesehatan tertentu dan mencegah kentut berlebihan.

Baca Juga: Apresiasi The Minions, PBSI Harap Sektor Lain Ikut Unjuk Gigi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI