Jalan kaki 30 menit setelah makan besar, baik untuk perut. Dengan berjalan kaki, usus dan saluran cerna ikut mendapat manfaat, sehingga penyerapan nutrisi lebih optimal.
5. Lebih kreatif
Sedang buntu dan tak ada ide? Jalan kaki saja.
Berjalan kaki 30 menit mampu membuat aliran darah ke otak maksimal sehingga ide lebih mungkin muncul. Berjalan kaki juga membuatmu mampumelihat situasi baru, yang bisa berperan dalam kemunculan ide. (Muhamad Reza Sulaiman)