Lima Gejala dan Cara Mengatasi Kekurangan Vitamin

Minggu, 07 Mei 2017 | 07:02 WIB
Lima Gejala dan Cara Mengatasi Kekurangan Vitamin
Ilustrasi suplemen dan vitamin. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

5. Gusi berdarah

Gusi berdarah merupakan tanda bahwa Anda mengalami kekurangan vitamin C. Jadi jika Anda mendapati adanya darah saat menggosok gigi, coba perhatikan pola konsumsi sumber vitamin C Anda. Beberapa makanan yang dapat menambah asupan vitamin C antara lain jeruk, kangkung, brokoli, stroberi dan paprika.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI