Manfaat Makan Dua Kurma Setiap Hari

Minggu, 29 Januari 2017 | 12:36 WIB
Manfaat Makan Dua Kurma Setiap Hari
Berbagai macam jenis kurma yang dijajakan. [suara.com/Oke Atmaja]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Kurma, buah asli dari tanah Arab ini memang dikenal sebagai buah yang kaya manfaat. Sayangnya, sebagian dari kita hanya mengonsumsi kurma saat bulan Ramadan saja.

Padahal, jika dimakan sehari-hari kurma akan memberikan keajaiban bagi tubuh. Anda bisa memilih, untuk mengonsumsi kurma kering atau segar sesuai selera.

Kurma kaya akan mineral dan asam amino. Dan, inilah yang terjadi pada tubuh jika Anda mengonsumsi dua kurma pada setiap hari selama beberapa minggu, dilansir dari Boldsky.

1. Kesehatan jantung

Baca Juga: 5 Tips Jadi Pakar Pakai WhatsApp

Jika ingin menjaga jantung agar tetap sehat, Anda bisa menggunakan kurma. Rendam kurma dalam air semalaman dan buat smoothie untuk diminum di pagi hari.

2. Kurangi risiko stroke

Beberapa penelitian mengatakan bahwa makan kurma secara teratur memberikan kalium yang dapat mengurangi risiko stroke sebesar 39 persen.

3. Pencernaan yang sehat

Serat larut di dalam kurma dapat memudahkan proses pencernaan. Anda bisa memiliki pencernaan yang sehat jika rutin mengonsumsi kurma selama seminggu.

Baca Juga: Haid Usia 11 Tahun, Hati-hati Menopause Dini!

4. Libido sehat

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI