6. Meningkatkan suasana hati
Bernyanyi bisa menghilangkan stres, karena ketika bernyanyi maka oksigen akan masuk ke dalam darah lalu memberikan sinyal pada otak untuk melepaskan hormon endorfin. Inilah yang membuat suasana hati Anda jadi meningkat.
7. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Saat bernyanyi, sirkulasi darah dalam tubuh meningkat sehingga terjadi oksidasi sel. Kondisi ini membuat imunoglobulin A dan sel T dalam tubuh yang berfungsi untuk melindungi tubuh dari infeksi ringan akan meningkat.
8. Mengatasi insomnia
Bernyanyi tak hanya mampu meredakan stres, tetapi juga bisa membantu mengatasi insomnia. Ini dikarenakan saat menyanyi tubuh melepaskan hormon endorfin yang membuat Anda bahagia dan rileks, termasuk mata sehingga mudah ngantuk.
9. Menyehatkan otot wajah
Selain menguatkan otot perut, bernyanyi juga membantu menguatkan otot wajah yang efeknya membuat wajah jadi awet muda.
Ternyata begitu banyak manfaat tersembunyi yang bisa didapat dari karaokean. Dan, di akhir pekan ini rasanya pas bagi Anda dan teman-teman untuk merencanakan aktivitas yang sangat menghibur itu. Selamat bersenang-senang!
Karaokean Yuk, dan Rasakan Manfaat Ini!
Ririn Indriani Suara.Com
Jum'at, 11 Desember 2015 | 08:06 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Danang Pradana Nyaris Menangis saat Hibur Penyandang Down Syndrome
17 Desember 2024 | 11:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Health | 21:54 WIB
Health | 21:48 WIB
Health | 21:41 WIB
Health | 19:15 WIB
Health | 14:56 WIB
Health | 14:21 WIB