Suara.com - Tanya:
Selamat malam Dokter,
Beberapa hari ini, saya merasakan sakit ngilu, nyeri dan perih di saat apapun dan rasa sakit ini menyiksa, bahkan mengganggu aktivitas kerja saja. Sakit ini saya alami karena ada pembengkakan pada dinding vagina saya sebelah kiri yang terdorong ke kanan.
Tiga tahun yang lalu awal mulanya, ada benjolan kecil di dinding vagina saya dan saya tidak merasakan keluhan apapun. Tapi tidak tahu kenapa sekarang ini benjolan tersebut sudah membesar dan terasa sakit.
Sebenarnya penyakit apa ini, Dok? Bisakah diobati tanpa operasi? Misalkan dioperasi, bisakah langsung beraktivitas kerja? Terus terang, Dok, saya takut sekali. Terima kasih, Dok.
Widiawati
Jawab:
Halo Widiawati,
Untuk kasus Anda, tetap saja sulit bagi dokter untuk menentukan kemungkinan penyakit serta tindakan selanjutnya karena dokter perlu mengetahui info lebih lengkap serta melakukan pemeriksaan fisik langsung serta pemeriksaan penunjang lainnya (bila perlu).
Untuk kasus Anda, saya sarankan untuk Anda menemui dokter spesialis kulit dan kelamin untuk diperiksa dan ditangani lebih lanjut.
Semoga bermanfaat, ya.
Dijawab oleh dr. Rahajeng A.P ( Konselor ASI)
Sumber: www.meetdoctor.com
Dinding Vagina Bengkak, Penyakit Apa?
Ririn Indriani Suara.Com
Jum'at, 21 Agustus 2015 | 18:54 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Nadin Amizah Geram, Konsultasi Online ke Dokter Malah Dapat Balasan Minta Follow Back
15 November 2024 | 08:49 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Health | 19:07 WIB
Health | 18:26 WIB
Health | 18:11 WIB
Health | 16:59 WIB
Health | 15:36 WIB
Health | 12:42 WIB
Health | 08:15 WIB
Health | 13:04 WIB