7. Brokoli
Entah kenapa brokoli masuk ke dalam daftar makanan yang dapat mengurangi rasa stres, yang kita tahu pasti brokoli adalah sayuran hijau yang bagus untuk tubuh. Tapi yang pasti di dalam sayuran terdapat kandungan yang dapat meredakan stres.
Brokoli kaya akan vitamin B, dan itu ampuh 'membunuh' rasa stres yang kita alami seharian. Asam folat juga dipercaya dapat mengurangi rasa panik atau was was dalam pikiran. Serat yang banyak dikandung brokoli juga memperlancar pencernaan yang bisa menyembuhkan sembelit, salah satu penyebab stres terjadi.
8. Bawang putih
Bagi Anda yang mempunyai gangguan hipertensi, bawang putih merupakan salah satu obatnya. Namun, kebanyakan orang ragu memasukannya ke dalam menu diet, karena aromanya yang tidak digemari. Caranya, pandai-pandailah untuk mengolah bawang putih ke dalam masakan Anda. Jangan ragu untuk mengkonsumsinya karena dijamin tubuh akan sehat dan stres pun mereda.
Santap Makanan Ini Stres Pun Mereda
Selasa, 23 Juni 2015 | 07:15 WIB
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
BERITA TERKAIT
Tanda Kucing Kamu Sedang Stres dan Cara Mengatasinya
24 November 2024 | 14:53 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI
Health | 08:15 WIB
Health | 13:04 WIB
Health | 12:14 WIB
Health | 11:07 WIB
Health | 10:33 WIB
Health | 14:26 WIB