10 Manfaat Kurangi Konsumsi Gula

Achmad Sakirin Suara.Com
Minggu, 05 Oktober 2014 | 18:43 WIB
10 Manfaat Kurangi Konsumsi Gula
Ilustrasi. (Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Setelah berhasil menjalani proses detox gula selama beberapa minggu, Anda akan menjadi pribadi yang kuat dan tahan godaan . Bagaimana tidak, proses untuk berhenti mengonsumsi gula yang sebegitu sulitnya saja bisa Anda lakukan, apalagi hal lain?

10. Mengurangi Kecemasan

Berhenti mengonsumsi gula juga memberikan efek tenang bagi tubuh dan pikiran Anda. Sebaliknya, jika terlalu banyak mengonsumsi gula, tubuh akan mudah terpapar stres, gelisah, maupun kecemasan berlebihan terhadap sesuatu.

Bagaimana? Siapkah Anda menjalani tantangan hidup tanpa gula? (News)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI