10 Makanan Ini Bisa Sebabkan Sakit Kepala

Ririn Indriani Suara.Com
Senin, 14 Juli 2014 | 15:12 WIB
10 Makanan Ini Bisa Sebabkan Sakit Kepala
Ilustrasi es krim. (Sumber: Shutterstock)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

7. Pisang
Makan pisang dapat menyebabkan sakit kepala pada orang yang sensitif terhadap tyramine. Sementara kulit pisang itu sendiri mengandung banyak tyramine di dalamnya.

8. Red Wine
Mereka yang menderita migrain biasanya peka terhadap red wine. Itulah mengapa penderita migrain bisa mengalami sakit kepala yang ekstrem ketika mereka mengonsumsi minuman beralkohol ini.

9. Buah Kering
Beberapa contoh buah-buahan kering seperti kismis dan buah ara dapat menyebabkan sakit kepala. Oleh karena itu Anda harus berhati-hati dalam mengonsumsinya.

10. Ragi
Jika Anda sensitif terhadap ragi, Anda harus berhati-hati mengonsumsinya. Karena makanan ini bisa menyebabkan sakit kepala.

Penderita sakit kepala harus berhati-hati dalam mengonsumsi beberapa makanan yang terlah dijelaskan di atas. Sebab, jika Anda makan terlalu banyak, itu akan memperburuk sakit kepala Anda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI